Sistem Penyaliran Tambang

Deskripsi

Sistem penyaliran tambang (mine drainage system) adalah kegiatan yang dilakukan pada bidang penambangan yang bertujuan untuk mencegah, mengeringkan atau mengalirkan air yang masuk atau mengalir ke bukaan tambang. Kegiatan ini dilakukan untuk meminimalisir dan mencegah terganggunya aktivitas penambangan akibat jumlah air berlebihan, terutama pada saat musim hujan.

 

Oleh karena itu, training ini akan membahas mengenai bagaimana sistem proses penyaliran air dan juga upaya-upaya yang bisa dilakukan di area sekitar penambangan dengan tujuan agar tidak mengganggu operasional proses penambangan. Dengan upaya tersebut diharapkan dapat mengurangi akibat yang ditimbulkan dari permasalahan tergenangnya lokasi penambangan yang disebabkan oleh berbagai hal.

 

Tujuan

Setelah mengikuti training ini diharapkan peserta dapat :

  1. Memahami dan menerapkan konsep mine drainage system secara standar maupun pada kondisi kontemporer
  2. Menyelesaikan atau mendapatkan solusi permasalahan terkait mine drainage system

 

Materi Training

  1. Ruang lingkup dan urgensi system penyaliran tambang (mine drainage system)
  2. Elemen-elemen dalam sistem penyaliran tambangan (mine drainage system)
  3. Perancangan mine drainage system
  4. Faktor-faktor pertimbangan dalam perancangan mine drainage system
  5. Metode-metode dasar dalam mine drainage system
  6. Strategi penanganan curah hujan ekstrem
  7. Metode terbarukan dalam mine drainage system
  8. Instalasi dan perhitungan ekonomis metode mine drainage system
  9. Faktor yang mempengaruhi kegagalan mine drainage system
  10. Koordinasi dan evaluasi mine drainage system
  11. Studi kasus persoalan mine drainage system

 

Metode

Presentasi, Diskusi, Studi kasus

 

Peserta

Peserta yang cocok untuk mengikuti training ini adalah Penambang (Engineer, Business Development Manager), Geo-ilmuwan, New Venture dan Field Pengembangan Bisnis serta Hidrologi

 

Tempat dan Waktu

No Bulan Minggu Tempat Pelaksanaan
I II III IV V  
1 Januari 4 – 5 11 – 12 18 – 19 25 – 26 Bali, Batam, Balikpapan, Manado atau Lombok, Bandung, Medan, Jakarta, Surabaya, Solo,  Semarang atau Yogyakarta
2 Februari 2 – 3  8 – 9 15 – 16 22 – 23
3 Maret 1 – 2 8 – 9 15 – 16 22 – 23 29 – 30
4 April 5 – 6 12 – 13 19 – 20 26 – 27
5 Mei 10 – 11 17 – 18 24 – 25 30 – 31
6 Juni 7 – 8 14 – 15 21 – 22 28 – 29
7 Juli 5 – 6 12 – 13 19 – 20 26 – 27
8 Agustus 2 – 3 9 – 10 15 – 16 23 – 24 30 – 31
9 September 6 – 7 13 – 14 20 – 21 27 – 28
10 Oktober 4 – 5 11 – 12  18 – 19 25 – 26
11 November 1 – 2 8 – 9 15 – 16 22 – 23 29 – 30
12 Desember 6 – 7 13 – 14 20 – 21 27 – 28

 

Investasi & Fasilitas

  • Rp. 10.500.000 (Non Residential) untuk lokasi di Bali, Batam, Balikpapan, Manado atau Lombok
  • Rp. 9.500.000 (Non Residential) untuk lokasi di Bandung, Jakarta atau Surabaya
  • Rp. 8.5000 (Non Residential) untuk Lokasi Solo, Semarang atau Yogyakarta
  • Fasilitas : Certificate,Training kits, Lunch, Coffe Break, Souvenir
  • Bagi perusahaan atau instansi yang mengirimkan lebih dari satu peserta dengan judul dan waktu yang sama, maka peserta kedua dan selanjutnya akan dikenakan potongan harga sebesar Rp. 1.000.000 (Satu Juta Rupiah)
  • Bagi peserta luar kota disediakan transportasi antar-jemput dari Bandara/Stasiun ke Hotel khusus bagi perusahaan yang mengirimkan minimal 3 orang peserta.

 

Instruktur

Offline Training atau Publik Training Mulai dari Rp. 6.500.000,00 | Online Training Mulai dari Rp. 2.500.000,00

Jadwal Training 2022 Lainnya => Jadwal Training 2022

Referensi => Wikipedia

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *