Manajemen Resiko Operasional Bank

MANAJEMEN RESIKO OPERASIONAL BANK

 

Deskripsi

Dalam pemberian berbagai jasa layanan perbankan, bank-bank umumnya mengahadapi berbagai risiko yang dikenal dengan risiko perbankan dimana salah satu dari berbagai risiko tersebut adalah Operational Risk. Operational risk yang dimaksud adalah risiko kerugian akibat adanya kekurangan atau gagalnya proses internal, akibat masalah SDM dan system, atau kejadian eksternal. Secara umum operational risk dikarenakan akibat kegagalan proses dan prosedur. Tentunya resiko operasional menimbulkan kerugian keuangan dan kerugian potensial. Resiko yang akan timbul bisa di tekan dengan menggunakan manajemen resiko operasional bank. Penekanan resiko operasional bank tentunya akan menguntungan bagi perusahaan karena mengurangi kemungkinan kerugian yang akan timbul.

Tujuan

Setelah mengikuti pelatihan ini, peserta akan :

  1. Memiliki pengetahuan dan wawasan tentang risiko operasional dan risiko fraud berdasar kasus-kasus terkini di sector pebankan.
  2. Mampu mengidentifikasi risiko operasional beserta mitigasinya dengan system pengendalian internal

 

Materi

  1. Pengertian tentang Risiko dan Risiko Operasional
  2. Kasus-kasus Perbankan terkait Risiko Operasional
  3. Mengenali Jenis-jenis Kegagalan Operasional Bank:people riskprocess risk (model, transaksi, dan kegiatan operasional), system and technology risk,external party risk, dan natural disaster risk.
  4. Elemen-elemen Utama Manajemen Risiko Operasional: Kebijakan, identifikasi, proses bisnis, metode pengukuran, manajemen eksposur, pelaporan, analisis risiko, daneconomic capital.
  5. Risiko Operasional danRisk Capital.
  6. Model-model Risiko Operasional berbasis Basel II:Basic IndicatorStandardized Approach, dan Advanced Measurement Approach (AMA).
  7. Value-at-Risk (VAR) for Operational Risk
  8. Risk and Control Self-Assessment (RCSA): Arti penting, pendekatan, dan pelaksanaan RCSA yang efektif
  9. Strategi Mitigasi Risiko Operasional:risk prevention dan risk reduction program.
  10. Operational risk reporting and profiling

 

Peserta

Risk Management Director, Risk Management Manager dan departemen lain yang terkait dengan bagian manajemen resiko operasional keuangan dan bank.

Metode

Presentasi, Group Discussion ,Studi Kasus

Waktu & Tempat

No Bulan Minggu Tempat Pelaksanaan
I II III IV V  
1 Januari 7 – 9 14 – 16 21 – 23 28 -30 Yogyakarta
2 Februari 4 – 6 11 – 13 18 – 19 26 – 28
3 Maret 3 – 5 10 – 12 17 – 19 23 – 24 31 Maret – 2 April
4 April 7 – 9 14 – 16 21 – 23 28 – 30
5 Mei 5 – 6 12 – 14
6 Juni 9 – 11 16 – 16 23 – 25 30 Juni – 2 Juli
7 Juli 7 – 9 14 – 16 21 – 23 28 – 30
8 Agustus 4 – 6 11 – 13 18 – 19 25 – 27
9 September 1 – 3 8 – 10 15 – 17 23 – 25 29 Sept – 1 Okt
10 Oktober 6 – 8 13 – 15 20 – 22 27 – 28
11 November 3 – 5 10 – 12 24 – 26
12 Desember 1 – 3 8 – 10 15 – 17 22 – 23 29 – 31

Instruktur

Tim Instruktur

******************************************************************

Social Media

Duta Mandiri Training

Jadwal Training

Pendaftaran
Offline Training atau Publik Training Mulai dari Rp. 6.500.000,00 | Online Training Mulai dari Rp. 2.500.000,00

Tinggalkan Komentar

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Scroll to Top
Open chat
Halo
Ada yang bisa Kami bantu?