Best Practice In Enterprise Resources Planning (ERP)

BEST PRACTICE IN ENTERPRISE RESOURCES PLANNING (ERP)

Deskripsi

Software ERP (Enterprise Resouces Planning) adalah sebuah konsep untuk merencanakan dan mengelola sumber daya perusahaan meliputi dana, manusia, mesin, suku cadang, waktu, material dan kapasitas yang berpengaruh luas mulai dari manajemen paling atas hingga operasional di perusahaan agar dapat dimanfaatkan secara optimal untuk menghasilkan nilai tambah bagi seluruh pihak yang berkepentingan. ERP bertujuan untuk mengintegrasikan aktivitas perusahaan agar lebih reponsif terhadap berbagai kebutuhan perusahaan seperti: penghapusan proses – proses yang tidak perlu, penyerderhanaan proses – proses yang rumit, penyatuan proses – proses redundan, dan pengotomatisasianproses – proses yang manual. Dengan ERP  bisnis dapat berjalan dengan tingkat pelayanan pelanggan dan produktifitas yang tinggi, biaya dan inventory yang lebih rendah, dan menyediakan dasar untuk e-commerce yang efektif.

Tujuan

Memberikan pengetahuan dan best practice tentang sistem ERP (Khususnya modul Sales & Distribution, Materials Management, Production Planning, Financial Accounting, Controlling, dan Human Capital Management.), kelebihan kelemahannya, persiapan untuk implementasi dan berbagai masalah  dan troubleshooting  dalam implementasinya.

 

Materi

  1. Konsep dasar Enterprise Resource Planning (ERP)
  2. Persiapan  hardware dan software untuk go live ERP
  3. Penerapan software ERP dan berbagai provider system ERP
  4. Penerapan ERP pada Sales & Distribution
  5. Penerapan ERP pada Materials Management
  6. Penerapan ERP pada Production Planning
  7. Penerapan ERP pada Financial Accounting
  8. Penerapan ERP pada Controlling
  9. Penerapan ERP pada Human Capital Management
  10. Best practice, Case study  dan troubleshootingnya.

Peserta

Manajer dan Staff  IT

Manajer dan Staff dari Department Produksi, Finansial&Accounting, Logistic, Procurement,HRD, Marketing and Distribution, Asset.

Manajer dan staff yang terkait dengan implementasi ERP

 

Metode

Prensentasi, Tanya Jawab, Diskusi & Case Diskusi

Waktu & Tempat

No Bulan Minggu Tempat Pelaksanaan
I II III IV V  
1 Januari 7 – 9 14 – 16 21 – 23 28 -30 Yogyakarta
2 Februari 4 – 6 11 – 13 18 – 19 26 – 28
3 Maret 3 – 5 10 – 12 17 – 19 23 – 24 31 Maret – 2 April
4 April 7 – 9 14 – 16 21 – 23 28 – 30
5 Mei 5 – 6 12 – 14
6 Juni 9 – 11 16 – 16 23 – 25 30 Juni – 2 Juli
7 Juli 7 – 9 14 – 16 21 – 23 28 – 30
8 Agustus 4 – 6 11 – 13 18 – 19 25 – 27
9 September 1 – 3 8 – 10 15 – 17 23 – 25 29 Sept – 1 Okt
10 Oktober 6 – 8 13 – 15 20 – 22 27 – 28
11 November 3 – 5 10 – 12 24 – 26
12 Desember 1 – 3 8 – 10 15 – 17 22 – 23 29 – 31

Instruktur

Tim Instruktur

******************************************************************

Social Media

Duta Mandiri Training

Jadwal Training

Pendaftaran
Offline Training atau Publik Training Mulai dari Rp. 6.500.000,00 | Online Training Mulai dari Rp. 2.500.000,00

Tinggalkan Komentar

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Scroll to Top
Open chat
Halo
Ada yang bisa Kami bantu?